Kabupaten Purbalingga dikenal sebagai produsen kopi terbesar di Karesidenan Banyumas pada Zaman Hindia Belanda. Dari Data Statistiek der Residentie Banjoemas yang dilansir oleh pemerintah Hindia tahun 1836 menunjukkan bahwa di wilayah Kabupaten Purbalingga sudah terdapat sekitar 10.010.00 batang pohon kopi pager, kopi hutan dan kopi kebun baik pohon muda maupun pohon produktif.

Angka itu merupakan yang terbesar di wilayah Karesidenan Banyumas saat itu sehingga Purbalingga bisa dikatakan sebagai produsen kopi terbesar di wilayah Banyumas dan sekitarnya. (article source : igoen kompasiana)
Galeri Foto Kopi Gunung Malang Purbalingga. Didokumentasikan oleh : Dwi K. Alfi pada 25 Mei 2018
Kopi Gunung Malang belum dipetik (Foto : Dwi K. Alfi) Pengupasan Kulit Buah Merah Kopi Gunung Malang Purbalingga (Foto : Dwi K. Alfi) Proses pengeringan Kopi Gunung Malang Purbalingga (Foto : Dwi K. Alfi) Proses pengeringan Kopi Gunung Malang Purbalingga (Foto : Dwi K. Alfi) Pembuatan Kopi Gunung Malang menggunakan Teknik V60 Tradisional (Foto : Dwi K. Alfi) Kopi Gunung Malang Purbalingga Siap Seduh (Foto : Dwi K. Alfi) Pengemasan Unik Kopi Purbalingga (Foto : Dwi K. Alfi)